Senin, 23 November 2015

UPACARA HARI PAHLAWAN MA N 1 SEMARANG

UPACARA HARI PAHLAWAN MA N 1 SEMARANG

UPACARA BENDERA DALAM RANGKA HARI PAHLAWAN.
IMG_1393


Pagi yang cerah, pada tanggal 10 November 2015 MAN 1 Semarang mengadakan upacara bendera dalam rangka hari Pahlawan, dalam upacara ini di bimbing oleh kepala Plt. Drs. H. Suprapto M. Pd, belau berpesan beberapa hal. diantaranya adalah:
  1. pemuda sekarang ini sudah mulai lupa akan ruh perjuangan, bahwa mendirikan negeri penuh dengan tetesan darah para pahlawan yang pemrihnya agar negeri ini Merdeka.
  2. 70 puluh tahun yang lalu arek-arek Surabaya benar-benar perang melawan NIKA dan Belanda yang senjatanya lebih canggih tapi kemerdekaan bisa di pertahankan.
  3. Era sekarang ini pahlawan tidak harus perang dengan senjata, tapi perang harus dengan berfikir dan belajar untuk meraih kemerdekaan yang sejati, yaitu kemerdekaan dari kebodohan dan keterbelakangan.
  4. Lebih baik di kalang debu/tanah dari pada hidup bercermin bangkai, ‘isy kariman au mut syahiidan”
  5. sekaligus beliau pamitan kepada seluruh siswa dari MAN 1 Semarang karena masa baktinya untuk menjadi PLt telah berakhir, karena basok hari Rabo tanggal 11 November akan ada serah terima jabatan dari kepala yang lama kepada kepala yang baru.
  6. Beliau menutup upacara tersebut dengan mengirimkan suratul -Fatikhah untuk para syuhada’ yang telah gugur dalam mempertahan kemerdekaan RI ini.
setelah upacara selesai di umumkan pemenang pemilos yang di menangkan oleh Zulfa Naurah Nadzifah kela XI IPA-6, dengan meraup suara 738, dengan 54 siswa. (Posted by Humas, MIM)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Makalah Shalat Qashar dan Khauf

SHALAT QASHAR DAN KHAUF Makalah ini Diajukan untuk Memenuhi Tugas Mata ...